
Wali Kota Blitar Santoso melantik dan mengambil sumpah 191 pejabat fungsional baru di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Blitar. Pelantikan digelar di ruang Sasana Praja Kantor Pemkot Blitar, Selasa (8/9/2020). Pelantikan di Sasana Praja hanya d ...
Pandemi covid-19 sangat mempengaruhi aktivitas di berbagai sektor salah satunya sektor pertanian. Memasuki era new normal, bidang pertanian harus berjalan produktif untuk memenuhi kebutuhan pangan masyarakat. Memecahkan solusi problematika ...
Pemerintah Kota Blitar memastikan hingga kini proses belajar mengajar pada tahun ajaran baru masih tidak diperkenankan dengan tatap muka. Kepastian ini menyusul kebijakan Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan RI yang resmi merilis jadwal ajaran b ...
Rencana Pemerintah Kota Blitar menambah jumlah Ruang Terbuka Hijau mendapat dukungan dari Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Blitar. Setelah tahun ini terhambat refocusing, dewan mendorong OPD terkait mematangkan perencanaan untuk tahun depan. ...
Pemerintah Kota Blitar bersama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kota Blitar gelar ziarah kebangsaan ke makam Presiden Pertama RI Ir Soekarno (Bung Karno) di Kelurahan Bendogerit, Kecamatan Sananwetan, Kota Blitar, Minggu (21/6/2020).  ...
Pemerintah Kota Blitar terus menunjukkan kepedulian kepada warga yang terdampak pandemi Covid-19.
Kalangan wakil rakyat di Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Blitar menyayangkan langkah Pemerintah Kota Blitar dalam pembagian sembako gratis.
Tim gabungan TNI-Polri bersama Pemerintah Kota Blitar yang dipimpin langsung Komandan Kodim (Dandim) 0808/Blitar Letkol Inf Kris Bianto melaksanakan penyemprotan disinfektan dalam rangka pencegahan penyebaran virus corona atau covid-19, Kamis (26/3/2020)
Pemerintah Kota (Pemkot) Blitar akhirnya menutup lokasi wisata makam Bung Karno (MBK) menyusul merebaknya virus corona. Penutupan berlaku mulai 18 Maret hingga 29 Maret 2020.
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Blitar menilai beberapa pembangunan di Kota Blitar belum melalui perencanaan yang matang. Hal tersebut disampaikan kalangan wakil rakyat dalam rapat koordinasi dengan Pemkot Blitar pada Senin (2/3/2020) kemarin.
Pemerintah Kota Blitar melakukan terobosan dalam penataan pedagang kaki lima (PKL). Terobosan itu dengan meluncurkan aplikasi peka5kotablitar.id.
Pemerintah Kota Blitar melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) terus meningkatkan kualitas layanan pengelolaan sampah di Kota Blitar.
Pemerintah Kota Blitar melalui Kesbangpol dan PBD telah merinci total kerugian akibat kerusuhan massa suporter di Kota Blitar saat pelaksanaan semifinal Piala Gubernur 2020 antara Persebaya VS Arema FC, Selasa (18/2/2020) lalu.
Pemerintah Kota Blitar melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) akan menanam pohon beringin di tengah Alun-alun Kota Blitar.
Pemerintah Kota Blitar menegaskan tidak semua titik di Kota Blitar bebas dipasang reklame permanen. Beberapa lokasi yang dilarang dipasangi reklame di antaranya depan sekolah
Beberapa jabatan di lingkungan Pemerintah Kota Blitar saat ini dalam posisi kosong setelah 149 Aparatur Sipil Negara (ASN) pensiun di Tahun 2019.
Pemerintah Kota Blitar melalui Dinas Peternakan dan Ketahanan Pangan melakukan pengawasan yang lebih ketat soal realisasi import daging sapi. Kebijakan ini sesuai Peraturan Menteri Pertanian ( Permentan).
Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Blitar Santoso secara simbolis menyerahkan paket seragam gratis, kepada siswa taman kanak-kanak (TK) Negeri se Kota Blitar, Kamis (28/11/2019) di Aula SMAN 1 Blitar.
Guna mewujudkan predikat daerah tertib ukur, Pemerintah Kota (Pemkot) Blitar melalui Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) menggelar sosialisasi kemetrologian di Pasar Pon Kota Blitar, Selasa (26/11/2019).
Pemerintah Kota (Pemkot) Blitar bersama Persatuan Wanita Olahraga Seluruh Indonesia (Perwosi) menggelar Lomba Senam Perwosi Jawa Timur.
Pemerintah Kota (Pemkot) Blitar terus berupaya mendorong produk usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) untuk go nasional.
Dalam rangka menyemarakkan Hari Ulang Tahun (HUT) Korpri ke-48 dan HUT PGRI ke-74, Aparatur Sipil Negara (ASN) lingkup Pemerintah Kota (Pemkot) Blitar.
Pemerintah Kota Blitar melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (PPPA-PPKB) melaksanakan kegiatan Workshop Pengarusutamaan Gender (PUG).
Pemerintah Kota Blitar melalui Dinas Komunikasi Informatika dan Statistik (Diskominfotik) kebut pembangunan fiber optik. Ditargetkan proyek yang memakan anggaran Rp 10 miliar itu rampung Desember 2019.
Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Blitar, Santoso melaunching program penyerahan Bantuan Rumah Swadaya (BRS) Dana DAK Kota Blitar Tahun 2019, di Aula Dinas Perumahan Rakyat, Selasa (5/11/2019).
End of content
No more pages to load